Dapat message dari seorang teman di facebook. mengenai cara menghindari phising facebook. karena saya merasa teman2 juga membutuhkan informasi ini, maka saya men.share isi message tersebut.
Belakangan santer diberitakan kalau Facebook tengah diserang oleh peretas, dengan menggunakan sistem phising. Kode jahat yang disebarkan melalui situs jejaring sosial ini, ternyata 10 kali lebih efektif menginfeksi, dibandingkan dengan distribusi malware melalui email.
Aksi phising ini tentu sangat mengkhawatirkan, pasalnya phising didesain oleh penjahat dunia maya untuk mencuri identitas seseorang, mengumpulkan data personal, dan digunakan untuk menipu dan mendapatkan uang korban. Apalagi, jumlah pengguna Facebook yang mencapai jutaan orang.
Untuk itulah, salah satu perusahaan anti virus Kaspersky, membeberkan tips dan trik agar pengguna Facebook, tidak mudah terjebak dari aksi phising.
1. Untuk situs seperti Facebook, buat bookmark untuk halaman login, atau mengetik URL secara l
...
Read more »